Tag Archives: Papua

Danrem 172/PWY Kunjungi Pos Kout Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/ Raksatama

tvpapua.com, Jayapura, 17/03 Keerom – Komandan Korem 172/PWY Brigjen TNI J.O Sembiring melaksanakan kunjungan kerja ke Pos Komando Utama (Kout) Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Raksatama, bertempat di Pir 4 Arso Timur, Kab. Keerom, Selasa (16/8). Pada kunjungan kerjanya kali ini, Danrem selaku Komandan Pelaksana Operasi (Dankolakops) Korem 172/PWY memberikan pengarahan kepada para prajurit dan melaksanakan […]

More →

Danrem : Korem 172 Siap Bersinergi Dengan Pemerintah Kabupaten Keerom

tvpapua.com, Jayapura, 29/07 ARSO – Komandan Korem 172/PWY Brigjen TNI J.O Sembiring yang didampingi oleh Kasiops, Kasilog Kasrem 172/PWY, Dandim 1701/Jayapura dan Dansatgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/RKS, melaksanakan kunjungan silaturahmi ke Kantor Bupati Kabupaten Keerom. Kedatangan Danrem beserta rombongan disambut hangat oleh Bupati Keerom, Piter Gusbager, S.Hut., MUP., beserta staf bertempat di ruang Triniti Kantor […]

More →

Pdt Elias Erbaye Salah Satu Korban Kekejaman KKB di Nduga

tvpapua.com, Jayapura, 17/07 Nduga – Aksi kekejaman KKB Nduga kepada warga sipil kembali terjadi di Kampung Nonggoloit, Distrik Kenyam, Kab. Nduga pada Sabtu (16/7) pagi. Komandan Korem 172/PWY Brigjen TNI J.O. Sembiring saat dikonfirmasi membenarkan adanya kejadian tersebut. Pihaknya menduga aksi ini dilakukan oleh kelompok KKB pimpinan Army Tabuni. “Laporan awal menyebutkan jumlah mereka diperkirakan […]

More →

Pos Ramil Benawa Kodim 1702/JWY Amankan 2,7 Kg Ganja Kering Siap Edar

tvpapua.com, Jayapura, 04/07 YALIMO – Seiring maraknya penyelundupan Minuman Keras dan juga Narkoba ke Kab. Jayawijaya melalui jalan trans Jayapura-Wamena, Pos Koramil Benawa rutin melaksanakan sweeping terhadap kendaraan yang melalui jalan trans tersebut. Pada Senin (04/7), saat melaksanakan sweeping, Anggota Pos Ramil Benawa telah mengamankan sebanyak 2,7 Kg Ganja Kering yang akan diselundupkan dari Jayapura […]

More →

Tenaga Ahli Mensos Serahkan 50 Unit Sepeda Bagi Anak Sekolah di Sarmi

tvpapua.com, Jayapura, 28/06 Sarmi – Tenaga Ahli Mentri Sosial Bidang Rehabilitasi Sosial, Benhur Tomi Mano (BTM) bersama ibu Kristhina L. Mano melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Sarmi, Papua, Minggu (26/6/2022). Dalam kunker tersebut, mantan Wali Kota Jayapura dua periode ini menyerahkan 50 unit sepeda bantuan Mentri Sosial, Tri Rismaharini ( Risma) yang diserahkan kepada Sinode […]

More →

Kasrem 172/PWY Pimpin Pengantaran Jenasah Anggota Satgas Yonif 126/KC

tvpapua.com, Jayapura, 24/06 SENTANI – Kepala Staf Korem (Kasrem) 172/PWY Kolonel Inf Bayu Sudarmanto selaku Wadankolakops bertindak sebagai Inspektur Upacara pada upacara pengantaran jenazah personel Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 126/Kala Cakti Almarhum Pratu Murry Aldino, bertempat di Lapangan Air Nav Bandara Sentani, Distrik Sentani, Kab. Jayapura, Papua, Jumat (24/6/2022). Diketahui Almarhum Pratu Murry Aldino meninggal […]

More →

Aparat Gabungan TNI-Polri Tangkap Dua Terduga Pelaku Pembakaran Kantor Distrik Abenaho

tvpapua.com, Jayapura, 24/06 YALIMO – Aparat gabungan TNI-Polri dari Kodim 1702/Jayawijaya melalui Pos Ramil Yalimo bersama Polres Yalimo melakukan penangkapan terhadap dua orang terduga pelaku pembakaran kantor Distrik Abenaho, Kabupaten Yalimo, Papua, Kamis (23/6). Komandan Kodim 1702/JWY Letkol Inf Arif Budi Situmeang saat dikonfirmasi menyampaikan bahwa penangkapan yang dilakukan oleh personel gabungan TNI-Polri tersebut setelah […]

More →

Peringati Hari Kartini, Ondofolo Ifar Besar Gelar Talk Show dan Fashion Show

Post Image

tvpapua.com, Jayapura, 22/04 SENTANI — Dalam rangka memperingati Hari Kartini 21 April Tahun 2022. Ondofolo Ifar Besar bersama Jurnalis dan Mantan Jurnalis Perempuan menyelenggarakan Talk Show dan Fashion Show bertajuk Perempuan dan Budaya, yang berlangsung di Obhe Ondofolo Kampung Ifar Besar, Sentani,Kabupaten Jayapura. Obhe yang selama ini hanya digunakan para lelaki untuk pertemuan dan pada […]

More →

Venue Basket dan Atletik di Mimika Sport Complex (MSC) Siap Digunakan Untuk PON XX

tvpapua.com, Jayapura, 12/08 Mimika – Usai mengunjungi Venue Futsal Plt. Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda (Kadisorda) Provinsi Papua Alexander Kapisa bersama Kabid Sarana Prasarana Disorda Papua Tery Wanena serta Kasi Sarana Prasarana Olahraga Piere Makabori mengunjungi Mimika Sport Complex (MSC) di dampingi Sekretaris Umum (Sekum) Sub PB PON Mimika, Cesar A. Tunya untuk melihat kesiapan […]

More →

Disorda Bersama PB PON Kunjungi Venue Futsal di Timika

tvpapua.com, Jayapura, 12/08 Mimika – Dalam rangka persiapan pelaksanaan PON XX yang sudah semakin dekat, Plt. Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda Papua bersama Bidang Arena PB PON, pekan lalu melakukan kunjungan ke Kabupaten Mimika guna memastikan kesiapan venue yang ada, salah satu adalah venue futsal. Plt Kadis Orda pada saat di venue futsal menyampaikan bahwa […]

More →