Tag Archives: Mensos Risma Perintahkan Pemasangan Tenda Darurat

Mensos Risma Perintahkan Pemasangan Tenda Darurat

tvpapua.com, Jayapura, 10/02 Jayapura – Menteri Sosial RI, Tri Rismaharini memerintahkan stafnya untuk segera memasang sejumlah tenda darurat di beberapa titik di lapangan terbuka bagi para pengungsi, korban gempa di Kota Jayapura. “Pasang tenda di beberapa titik di lapangan. Koordinasi dengan Walikota Jayapura dan Bupati Jayapura. Dan dibuatkan daftar umum,” katanya dalam rekaman percakapan yang disebar […]

More →