Kapal Tol Laut Akhirnya Sandar di Pelabuhan Depapre Jayapura
tvpapua.com, Jayapura, 05/02 JAYAPURA – Pelabuhan Depapre resmi beroperasi dengan bersandarnya kapal tol laut Logistik Nusantara 2 milik PT Pelni, Rabu (27/01/21) lalu. Asisten Bidang Perekonomian dan Kesra Sekda Papua, Muhammad Musa’ad mewakili Gubernur dan Wakil Gubernur Papua memberikan apresiasi pada semua stakeholder baik itu Pemerintah Pusat, Pemerintah Kabupaten Jayapura maupun instansi lainnya, sehingga kapal […]
More →- Feb, 05, 2021
- Author: Mario
- Categories: Berita
- No Comments.
Pemprov Papua Terapkan Adaptasi New Normal
tvpapua.com, Jayapura, 31/07 JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua menerapkan Status Penanganan Covid-19 di Provinsi Papua dari Relaksasi Kontekstual Papua menjadi Adaptasi New Normal yang berlaku untuk 28 Kabupaten kecuali Kota Jayapura. Wakil Gubernur Papua, Klemen Tinal kepada wartawan di Jayapura, Kamis (30/07) mengatakan jumlah pasien positif pandemic Covid-19 di Kota Jayapura masih sangat tinggi dari […]
More →- Jul, 31, 2020
- Author: Mario
- Categories: Berita, Kerja Sama Pemrov Papua
- No Comments.
Bantu Penanganan Covid-19, Bank Papua Serahkan 100 Paket APD Ke Pemprov
tvpapua.com, Jayapura, 07/07 JAYAPURA – Bank Papua menyerahkan bantuan berupa 100 paket Alat Pelindung Diri (ADP) ke Pemerintah Provinsi Papua. Bantuan tersebut diserahkan oleh Direktur Operasional BPD Papua Isak S.Wopari dan diterima langsung oleh Wakil Gubernur Papua, Klemen Tinal, Senin (06/07), saat pelaksanaan apel pagi gabungan di halaman kantor gubernur Papua. Wagub mengatakan bantuan yang […]
More →- Jul, 07, 2020
- Author: Mario
- Categories: Berita
- No Comments.
Pemprov Papua Dan PNG Akan Bertemu Bahas Pembukaan PLBN Skouw
tvpapua.com, Jayapura, 18/06 JAYAPURA – Badan pengelola dan Kerjasama Luar Negeri Provinsi Papua gelar pertemuan dengan pihak terkait, membahas rencana pembukaan jalur Pos Lintasan Batas Negara (PLBN) Skouw, Distrik Muara Tami, Kota Jayapura, Papua. Kepala Badan Pengelolaan Perbatasan dan Kerjasama Luar Negeri Provinsi Papua, Suzana Wanggai ditemui usai kegiatan menjelaskan rapat ini digelar sebagai persiapan […]
More →- Jun, 18, 2020
- Author: Mario
- Categories: Berita
- No Comments.
Papua Belum Terapkan New Normal
tvpapua.com, Jayapura, 05/06 JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua belum menerapkan new normal akibat jumlah warga positif Covid-19 terus meningkat, sehingga memperpanjang masa tanggap darurat mulai tanggal 05-19 Juni 2020.Pemerintah Provinsi Papua belum bisa menerapkan new normal, pasalnya di Papua 29 Kabupaten/kota, 14 Kabupaten diantaranya masih dalam zona merah kasus Covid-19. Sedangkan 15 Kabupaten lain masuk […]
More →- Jun, 05, 2020
- Author: Mario
- Categories: Berita
- No Comments.
Relaksasi, Jam Aktivitas Diperpanjang Sampai 17.00
tvpapua.com, Jayapura, 05/06 JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua terapkan kebijakan Relaksasi Kontekstual Papua yang berlaku mulai tanggal 5 hingga 19 Juni 2020, yang disetujui dalam Rapat Koordinasi Bupati, Walikota Se-Papua bersama Forkopimda dan Stakeholder terkait pencegahan dan penanganan infeksi Corona Virus Disease (Covid-19) yang berlangsung di Hotel Swissbell Jayapura. Rabu, (03/06). Wakil Gubernur Papua Klemen […]
More →- Jun, 05, 2020
- Author: Mario
- Categories: Berita
- No Comments.
Jumlah kasus Covid-19 meningkat, Pemprov Dukung Freeport Ditutup Sementara
tvpapua.com, Jayapura, 12/05 JAYAPURA – Guna memutus mata rantai penyebaran virus corona di salah satu perusahaan tambang terkemuka di dunia, Pemprov Papua dukung kebijakan Pemerintah Kabupaten Mimika untuk menutup sementara areal pertambangan PT Freeport. Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal, mengatakan penutupan bersifat sementara areal pertambangan tersebut cukup tepat mengingat sudah ada 69 kasus covid-19 di […]
More →- Mei, 12, 2020
- Author: Bebo
- Categories: Berita
- No Comments.
Opsi Lockdown disiapkan Pemprov Papua
tvpapua.com, Jayapura, 22/03 JAYAPURA – Gubernur Papua Lukas Enembe, mengatakan pihaknya hingga saat ini belum sampai pada opsi lockdown wilayah atau opsi social distancing sebagai upaya pencegahan penyebaran virus corona. Pemerintah Provinsi Papua akan terus melakukan pemantauan dalam beberapa hari kedepan untuk melihat perkembangan penyebaran Covid-19 atau virus corona. “Kita baru selesai melakukan rapat terbatas […]
More →- Mar, 22, 2020
- Author: Mario
- Categories: Tak Berkategori
- No Comments.
Pemprov Papua Siapkan Anggaran Penanganan Covid-19
tvpapua.com, Jayapura, 07/03 JAYAPURA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua telah menyiapkan anggaran tersendiri dalam menangani virus Corona. Hal itu diungkapkan Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Papua, Yohanes Walilo kepada wartawan di Jayapura, Jumat (06/03) kemarin. Menurut Walilo anggaran untuk penanganan dan pencegahan virus corona tersedia, hanya saja masih menunggu laporan kebutuhan setiap bidang. “Jika […]
More →- Mar, 07, 2020
- Author: Mario
- Categories: Berita
- No Comments.
Pemprov Papua Akan Ajukan Tambahan Dana PON XX
tvpapua.com, Jayapura, 13/12 JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua akan mengajukan penambahan dana guna penyelenggaraan pesta olahraga empat tahunan yang digelar di Papua tahun 2020 nanti. Hal ini diungkapkan Gubernur Papua, Lukas Enembe, disela-sela Rapat Kerja PB PON XX dan Sub PB PON dan penandatangan sebaran cabang olahraga, venue dan arena di Hotel Horison Kotaraja, Jayapura, […]
More →- Des, 13, 2019
- Author: Bebo
- Categories: Berita
- No Comments.
News
- H-9 Pemungutan Suara Pilkada 2024, Kapolresta : Koordinasi dan Komunikasi Semakin Intens Dibangun 18 November 2024
- Aksi Tolak Transmigrasi, 3 Massa KNPB Ditetapkan Tersangka, 3 Lainnya DPO 18 November 2024
- Kapolresta “Operasi Sikat Cyclop, Polresta Ungkap 15 Kasus 3C” 18 November 2024
- PT Freeport Indonesia dan ANTAM Tandatangani Perjanjian Jual Beli Emas Wujudkan Hilirisasi di Dalam Negeri 8 November 2024
- Tips Menjaga Keawetan Mesin Dengan Coolant 1 November 2024
- Berbagai Promo Menarik Dengan Booking di Motorku X 31 Oktober 2024
- Astra Motor Papua Gelar Fun Session with Honda di Sorong dan Timika 30 Oktober 2024
- Astra Motor Papua Raih Top 10 Finalist Astra Security Management System Category Technology 29 Oktober 2024
- Pebalap Binaan Astra Honda Siap Kibarkan Merah Putih di IATC Buriram, Thailand 28 Oktober 2024
- Perawatan Aki Kering pada Sepeda Motor: Kunci untuk Kinerja Optimal dan Umur Panjang 28 Oktober 2024
Komentar Terbaru
Arsip
- November 2024
- Oktober 2024
- September 2024
- Agustus 2024
- Juli 2024
- Juni 2024
- Mei 2024
- April 2024
- Maret 2024
- Februari 2024
- Januari 2024
- Desember 2023
- November 2023
- Oktober 2023
- September 2023
- Agustus 2023
- Juli 2023
- Juni 2023
- Mei 2023
- April 2023
- Maret 2023
- Februari 2023
- Januari 2023
- Desember 2022
- November 2022
- Oktober 2022
- September 2022
- Agustus 2022
- Juli 2022
- Juni 2022
- Mei 2022
- April 2022
- Maret 2022
- Februari 2022
- Desember 2021
- November 2021
- Oktober 2021
- Agustus 2021
- Juli 2021
- Juni 2021
- Mei 2021
- April 2021
- Maret 2021
- Februari 2021
- Januari 2021
- Desember 2020
- November 2020
- Oktober 2020
- September 2020
- Agustus 2020
- Juli 2020
- Juni 2020
- Mei 2020
- April 2020
- Maret 2020
- Februari 2020
- Januari 2020
- Desember 2019
- November 2019
- Oktober 2019
- September 2019
- Agustus 2019
- Juli 2019
- Juni 2019
- Mei 2019
- April 2019
- Maret 2019
- Februari 2019
- Januari 2019
- Desember 2018
- November 2018
- Oktober 2018
- September 2018
- Agustus 2018
- Juli 2018
- Juni 2018
- Mei 2018
- April 2018
- Maret 2018
- Februari 2018
- Januari 2018
- Desember 2017
- November 2017
- Oktober 2017
- September 2017
- Agustus 2017
- Juli 2017
- Juni 2017
- Mei 2017
- Februari 2017
Kategori
Meta
To find out more, including how to control cookies, see here: Kebijakan Cookie