Gelar Rakerda, BKKBN Fokus Pada Program 1000 Hari Pertama Kehidupan
tvpapua.com, Kab. Biak Numfor, 09/04
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) melaksanakan Rapat kerja daerah (Rakerda) Perwakilan BKKBN Provinsi Papua Tahun 2019 di Kabupaten Biak Numfor yang dihadiri oleh para OPD se-provinsi Papua serta para Peserta aktif BKKBN provinsi Papua, berlangsung selama 4 hari, sejak 7-10 April 2019.
Rakerda BKKBN Provinsi Papua kali ini mengusung tema “Melalui Rakerda BKKBN kita memantapkan sinergitas implementasi program kependudukan, KB dan pembangunan keluarga (KKBPK) dalam mewujudkan keluarga berkualitas di Provinsi Papua.
Deputi Bidang Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi (Deputi KBKR) BKKBN, Dr. Ir. Dwi Listyawardani, Msc, Dip.Com yang turut hadir dalam pembukaan Rakerda mengatakan sesuai dengan arahan Gubernur Provinsi Papua dalam rakerda kali ini akan di fokuskan pada program 1000 hari pertama kehidupan.
“Ayo kita konsentrasi dan fokus di situ dulu yaitu 1000 hari pertama kehidupan karena dengan mensukseskan itu saja sudah sangat banyak masalah-masalah yang bisa dipecahkan,” ujar Listyawardani.
Menurutnya dengan fokus pada program 1000 hari pertama kehidupan ada banyak aspek yang bisa ditanggulangi seperti masalah gizi buruk dan pengertian jarak kelahiran anak karena dalam program ini otomatis ada pengaturan jarak kelahiran anak.
“Karena jarak kelahiran anak ini sangat penting supaya anak yang dilahirkan itu bisa mendapat perhatian khusus minimal sampai usia 2 tahun hingga kelahiran adiknya, ada waktu yang cukup bagi seorang anak mendapat perhatian orang tua dari berbagai aspek seperti gizi, pengasuhan, kasih sayang dan perhatian,” katanya.
Sementara itu, Sarles Brabar Kepala perwakilan BKKBN Provinsi Papua mengatakan Rakerda kali ini mengangkat kearifan lokal daerah sehingga ini adalah momentum berharga dan merupakan peluang dan kesempatan bagi kabupaten lain bisa melihat kondisi kearifan lokal yg ada di Kabupaten Biak Numfor.
“Rakerda dilaksanakan di Biak Numfor karena di Biak memiliki destinasi wisata bahari yang indah dan juga kuliner, sehingga ini adalah kesempatan untuk menimba pengalaman dengan melihat kearifan lokal yang ada khususnya bagi Kabupaten kota yang lain,” ujar Kepala perwakilan BKKBN Provinsi Papua.
Dana yang digunakan untuk menyukseskan Progam perwakilan BKKBN Provinsi Papua menggunakan Dana Alokasi Khusus (DAK) dengan total sebesar 191 Miliar Rupiah khususnya untuk 22 Kabupaten Stunting di Provinsi Papua. (QB)
- Apr, 09, 2019
- Author: Bebo
- Categories: Berita
- No Comments.
News
- Raih Medali Emas di PON XXI Sumut, Farel Tangkas Juga Cetak Rekor 14 September 2024
- PON XXI : Papua berada di Urutan 13 14 September 2024
- Ini Upaya Pegadaian Menyentuh Masyarakat Melalui Pegadaian Mengetuk Pintu Langit 13 September 2024
- Perbakin Papua Sumbang Dua Medali dari Nomor Skeet Women 13 September 2024
- Cabor Layar Papua Raih Dua Medali Emas di PON XXI 13 September 2024
- Papua sabet 4 medali dari Cabor Muay Thai di PON XXI 12 September 2024
- Papua Sumbang Medali Perak dari Cabor Biliar PON XXI 12 September 2024
- Duo Kembar raih Dua Medali PON XXI untuk Papua 8 September 2024
- Atlet Angkat Besi Natasya Beteyob Raih Medali Emas kedua 7 September 2024
- SPEKTAMBER, Promo Spesial Astra Motor Papua Untuk Pelanggan Setia di Pulau Papua 6 September 2024
Komentar Terbaru
Arsip
- September 2024
- Agustus 2024
- Juli 2024
- Juni 2024
- Mei 2024
- April 2024
- Maret 2024
- Februari 2024
- Januari 2024
- Desember 2023
- November 2023
- Oktober 2023
- September 2023
- Agustus 2023
- Juli 2023
- Juni 2023
- Mei 2023
- April 2023
- Maret 2023
- Februari 2023
- Januari 2023
- Desember 2022
- November 2022
- Oktober 2022
- September 2022
- Agustus 2022
- Juli 2022
- Juni 2022
- Mei 2022
- April 2022
- Maret 2022
- Februari 2022
- Desember 2021
- November 2021
- Oktober 2021
- Agustus 2021
- Juli 2021
- Juni 2021
- Mei 2021
- April 2021
- Maret 2021
- Februari 2021
- Januari 2021
- Desember 2020
- November 2020
- Oktober 2020
- September 2020
- Agustus 2020
- Juli 2020
- Juni 2020
- Mei 2020
- April 2020
- Maret 2020
- Februari 2020
- Januari 2020
- Desember 2019
- November 2019
- Oktober 2019
- September 2019
- Agustus 2019
- Juli 2019
- Juni 2019
- Mei 2019
- April 2019
- Maret 2019
- Februari 2019
- Januari 2019
- Desember 2018
- November 2018
- Oktober 2018
- September 2018
- Agustus 2018
- Juli 2018
- Juni 2018
- Mei 2018
- April 2018
- Maret 2018
- Februari 2018
- Januari 2018
- Desember 2017
- November 2017
- Oktober 2017
- September 2017
- Agustus 2017
- Juli 2017
- Juni 2017
- Mei 2017
- Februari 2017
Kategori
Meta
To find out more, including how to control cookies, see here: Kebijakan Cookie