Permintaan Service Meningkat, Pelayanan Maksimal
tvpapua.com, Jayapura, 03/06
JAYAPURA – Permintaan jasa service meningkat sehari bisa layani hingga 50 Pelanggan.
Hal tersebut dikarenakan, kesadaran masyarakat meningkat, untuk rutin melakukan perawatan kendaraannya.
Hal tersebut disampaikan, Service Advisor Bengkel Honda Jalan Raya Ardipura Polimak, Busram menjelaskan, peningkatan jasa service mulai terlihat sejak April 2024.
Dimana pihaknya bisa melayani permintaan service hingga 1.350 permintaan service.
“Rata-rata kunjungan service setiap hari diangka 50 kunjungan hingga lebih, permintaan service ganti sparepart seperti kan pas, gan oli, dan sebagainya, ” katanya.
Diakuinya, karena saat ini paling banyak pengguna motor matic, sehingga permintaan ganti kare vanbelt, filter udara
Sementara untuk pembelanjaan sparepart diluar dari itu, jarang biasanya langsung ganti ditempat.
“Untuk memenuhi permintaan pelanggan kami dalam hal service kami memiliki 8 karyawan, namun kami juga berencana akan menambah karyawan guna mempercepat pelayanan kepada masyarakat, ” jelasnya.
Terkait pelatihan, diakuinya Astra Motor Honda selalu dilibatkan untuk pelatihan atau training dasar, seperti ganti oli, ganti sparepart itu sudah dibekali dari Astra.
“Jadi kalau mau dibilang, konsumen sudah tidak perlu meragukan lagi kita sudah dibekali pelatihan training langsung dari Astra Motor Honda,” Jelasnya lagi.
Sementara itu, Salah satu konsumen Bengkel Honda, Arthur Rewapatara menjelaskan, pihaknya selalu rutin melakukan service kendaraan, paling setiap bulan dilakukan service motor.
“Hal ini sangat perlu dilakukan, mengingat kendaraan yang kita pakai sehari-hari, menemani perjalanan kita, pekerjaan kita lancar, sangat bergantung pada kendaraan tersebut, jadi juga harus dirawat, ” katanya lagi.
Diakuinya, setiap sebulan sekali dirinya harus melakukan service ganti oli, dan pengecekan sparepart motor, agar saat melakukan aktivitas semakin nyaman.
“Kebetulan kendaraan yang saya gunakan adalah Honda Beat Street 2019, dan sudah 6 tahun saya menjadi pencinta motor Honda, tidak hanya jatuh cinta pada brand satu ini, tetapi juga jatuh cinta pada pelayanan dari Astra Motor Honda itu sendiri, ” jelasnya.
Untuk permintaan service juga sangat mudah, pihaknya bisa langsung booking service via Whatsapp.
“Setiap kali service diutamakan service ringan yaitu service ganti oli, cek rem, dan kan pas rem, dan juga ban motor, ” punggungnya.
Selain itu, harga dari jasa service juga sangat terjangkau, selain itu para mekanik yang melakukan service sangat cepat, tepat dan tanggap dalam melakukan service.
- Jun, 03, 2024
- Author: Bebo
- Categories: Berita
- No Comments.
News
- H-9 Pemungutan Suara Pilkada 2024, Kapolresta : Koordinasi dan Komunikasi Semakin Intens Dibangun 18 November 2024
- Aksi Tolak Transmigrasi, 3 Massa KNPB Ditetapkan Tersangka, 3 Lainnya DPO 18 November 2024
- Kapolresta “Operasi Sikat Cyclop, Polresta Ungkap 15 Kasus 3C” 18 November 2024
- PT Freeport Indonesia dan ANTAM Tandatangani Perjanjian Jual Beli Emas Wujudkan Hilirisasi di Dalam Negeri 8 November 2024
- Tips Menjaga Keawetan Mesin Dengan Coolant 1 November 2024
- Berbagai Promo Menarik Dengan Booking di Motorku X 31 Oktober 2024
- Astra Motor Papua Gelar Fun Session with Honda di Sorong dan Timika 30 Oktober 2024
- Astra Motor Papua Raih Top 10 Finalist Astra Security Management System Category Technology 29 Oktober 2024
- Pebalap Binaan Astra Honda Siap Kibarkan Merah Putih di IATC Buriram, Thailand 28 Oktober 2024
- Perawatan Aki Kering pada Sepeda Motor: Kunci untuk Kinerja Optimal dan Umur Panjang 28 Oktober 2024
Komentar Terbaru
Arsip
- November 2024
- Oktober 2024
- September 2024
- Agustus 2024
- Juli 2024
- Juni 2024
- Mei 2024
- April 2024
- Maret 2024
- Februari 2024
- Januari 2024
- Desember 2023
- November 2023
- Oktober 2023
- September 2023
- Agustus 2023
- Juli 2023
- Juni 2023
- Mei 2023
- April 2023
- Maret 2023
- Februari 2023
- Januari 2023
- Desember 2022
- November 2022
- Oktober 2022
- September 2022
- Agustus 2022
- Juli 2022
- Juni 2022
- Mei 2022
- April 2022
- Maret 2022
- Februari 2022
- Desember 2021
- November 2021
- Oktober 2021
- Agustus 2021
- Juli 2021
- Juni 2021
- Mei 2021
- April 2021
- Maret 2021
- Februari 2021
- Januari 2021
- Desember 2020
- November 2020
- Oktober 2020
- September 2020
- Agustus 2020
- Juli 2020
- Juni 2020
- Mei 2020
- April 2020
- Maret 2020
- Februari 2020
- Januari 2020
- Desember 2019
- November 2019
- Oktober 2019
- September 2019
- Agustus 2019
- Juli 2019
- Juni 2019
- Mei 2019
- April 2019
- Maret 2019
- Februari 2019
- Januari 2019
- Desember 2018
- November 2018
- Oktober 2018
- September 2018
- Agustus 2018
- Juli 2018
- Juni 2018
- Mei 2018
- April 2018
- Maret 2018
- Februari 2018
- Januari 2018
- Desember 2017
- November 2017
- Oktober 2017
- September 2017
- Agustus 2017
- Juli 2017
- Juni 2017
- Mei 2017
- Februari 2017
Kategori
Meta
To find out more, including how to control cookies, see here: Kebijakan Cookie