Tag Archives: Badan Pengawas Obat dan Makanan

BPOM Jayapura Kampanye Cek Klik Bagi Konsumen

tvpapua.com, Jayapura, 21/12 JAYAPURA – Guna mengajak para konsumen proaktif sebelum membeli produk. Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Jayapura Kampanyekan aplikasi Cek KLIK (Kemasan, Label, Izin Edar, dan Kedaluwarsa) bagi para konsumen, di sebuah pusat perbelanjaan di Jayapura, Kamis (19/12). Kepala Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Jayapura H. G. Kakeriss mengatakan […]

More →