Kabupaten Kota Diminta Disiplin Soal Aturan Penanganan Covid-19

tvpapua.com, Jayapura, 07/05
JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua mengingatkan kabupaten dan kota agar lebih disiplin menjalankan aturan dalam penanganan dan pencegahan wabah pandemic virus corona (Covid-19).
Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal usai melakukan video conference dengan bupati/walikota di Sasana karya kantor gubernur, Senin (04/05), meminta agar kabupaten/kota terus melakukan koordinasi dan komunikasi.
“Hasil rapat melalui video conference dengan kabupaten/kota dan rumah sakit rujukan, yakni untuk menyamakan persepsi sekaligus mengecek situasi yang ada di kabupaten/kota,” katanya
Klemen Tinal menjelaskan, secara umum bupati, wali kota dan gugus tugas di kabupaten/kota sudah bekerja dengan baik dalam melakukan tugas dan tanggung jawab masing-masing.
“Secara umum, semua bupati/walikota dan Satgas Covid-19 di tingkat kabupaten/kota sudah telah melakukan tugas serta tanggungjawab dengan baik,” ujarnya.
Dengan hasil yang baik ini Wagub Klemen Tinal minta agar terus dipertahankan dan ditingkatkan, terkait situasi yang terjadi bersifat teknis disebabkan karena tidak patuh pada standar prosedur yang disepakati.
“Kami ingatkan kembali untuk tetap disiplin sesuai standar prosedur yang berlaku, rapat evaluasi ini masih akan berlanjut. Jadi teleconference ini akan dilakukan secara berkala, sampai dengan situasi selesai,” katanya.
Lebih lanjut dijelaskan, melihat kasus yang terjadi saat ini, dimana kasus yang positif meningkat secara pesat, sehingga ada dua kemungkinan yakni, penanganan sudah dilakukan secara masif sehingga jumlah kasus naik. Tapi kalau secara negatif kita berfikir, penularannya terjadi secara masif.
“Karena itu semua pihak harus bersatu padu memastikan semua ODP dan PDP sudah jalani tes, sehingga ada kasus baru yang muncul itu berarti dari cluster baru,” ujarnya.
Wagub juga menerangkan terkait permintaan kabupaten/kota agar besaran dana Otsus tidak di potong, Ia mengatakan, porsi dana Otsus sama sekali tidak akan dikurangi, yakni tetap 80 persen.
“Pointnya, yang menjadi kewenangan pemerintah provinsi akan dilakukan semuanya. Bahkan, kami sudah mengambil kebijakan yang lebih, karena kepedulian terhadap situasi yang dihadapi Papua saat ini,” katanya. (QB)
- Mei, 07, 2020
- Author: Mario
- Categories: Berita
- No Comments.
News
- Ketua Tim Pemenangan Sebut Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih PPT Tak Akan Gunakan Anggaran Daerah 9 Februari 2025
- PSBS lakukan Rotasi pelatih dan manajer 6 Februari 2025
- Residivis Berulah, RT Kembali Jadi Tersangka Penipuan dan Penggelapan, 12 Unit SPM Turut Diamankan 4 Februari 2025
- Kasus Persetubuhan Terhadap Anak oleh Oknum Seorang Guru di Muara Tami, Kapolresta : Pelaku Telah Menyetubuhi Korban Sepuluh Kali 4 Februari 2025
- Kepala Suku Moora: Seleksi Anggota DPRP Papua Tengah Berlangsung Transparan dan Berintegritas 3 Februari 2025
- Anggota MRPPT Apresiasi Pelaksanaan Seleksi DPRP Papua Tengah 2024- 2029 3 Februari 2025
- Jelang Tahun Baru Imlek, Hotel Suni Abepura adakan CSR ke Vihara 28 Januari 2025
- Kepala Suku Abelom Koboya: Ajak Masyarakat Kabupaten Puncak Jaga Keamanan Jelang Putusan MK 27 Januari 2025
- Tiga Komisioner KPU Tolikara Angkat Bicara Terkait Suara 6 Distrik 25 Januari 2025
- BBPOM Jayapura Sambut HUT ke-24 Dengan Layanan Edukasi dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis 25 Januari 2025
Komentar Terbaru
Arsip
- Februari 2025
- Januari 2025
- Desember 2024
- November 2024
- Oktober 2024
- September 2024
- Agustus 2024
- Juli 2024
- Juni 2024
- Mei 2024
- April 2024
- Maret 2024
- Februari 2024
- Januari 2024
- Desember 2023
- November 2023
- Oktober 2023
- September 2023
- Agustus 2023
- Juli 2023
- Juni 2023
- Mei 2023
- April 2023
- Maret 2023
- Februari 2023
- Januari 2023
- Desember 2022
- November 2022
- Oktober 2022
- September 2022
- Agustus 2022
- Juli 2022
- Juni 2022
- Mei 2022
- April 2022
- Maret 2022
- Februari 2022
- Desember 2021
- November 2021
- Oktober 2021
- Agustus 2021
- Juli 2021
- Juni 2021
- Mei 2021
- April 2021
- Maret 2021
- Februari 2021
- Januari 2021
- Desember 2020
- November 2020
- Oktober 2020
- September 2020
- Agustus 2020
- Juli 2020
- Juni 2020
- Mei 2020
- April 2020
- Maret 2020
- Februari 2020
- Januari 2020
- Desember 2019
- November 2019
- Oktober 2019
- September 2019
- Agustus 2019
- Juli 2019
- Juni 2019
- Mei 2019
- April 2019
- Maret 2019
- Februari 2019
- Januari 2019
- Desember 2018
- November 2018
- Oktober 2018
- September 2018
- Agustus 2018
- Juli 2018
- Juni 2018
- Mei 2018
- April 2018
- Maret 2018
- Februari 2018
- Januari 2018
- Desember 2017
- November 2017
- Oktober 2017
- September 2017
- Agustus 2017
- Juli 2017
- Juni 2017
- Mei 2017
- Februari 2017
Kategori
Meta
To find out more, including how to control cookies, see here: Kebijakan Cookie